23/03/12

prinsip APK + E

prinsip yang gue pelajari saat di kelas Analisis Perancangan Kerja + Ergonomi adalah :

"tidak ada sistem kerja yang terbaik tapi selalu ada yang lebih baik"

klasik.

tapi itu berlaku gak cuma buat buat sistem kerja aja, tapi buat semuanya
ya kan?

gak perlu dikasih contoh pasti udah pada ngerti
yang menjadi pertanyaan, sudahkah kita menjadi yang lebih baik?

susah buat menilai diri sendiri
bisanya menilai orang terus, malah kadang menilai secara subjektif
membuat kita selalu melihat kalau kita yang lebih baik dari siapapun
oke, sifat alamiah manusia, bukan untuk ditentang tapi bisa ditekan


Tidak ada komentar:

Posting Komentar